Viral Gajah Melintas di Tol Pekanbaru-Dumai, BBKSDA Riau: Itu Memang Jalurnya

Viral Gajah Melintas di Tol Pekanbaru-Dumai, BBKSDA Riau: Itu Memang Jalurnya
Penampakan gajah viral melintas di Tol Pekanbaru-Dumai. Foto:Tangkapan layar video viral di media sosial.

Ujang menambahkan bahwa BBKSDA Riau dan PT Hutama Karya sebelumnya telah melakukan pengayaan tanaman yang menjadi pakan gajah di underpass untuk memancing gajah agar tidak melintasi jalan tol.

"Kami juga telah merekomendasikan kepada pihak Hutama Karya untuk membangun pagar yang lebih representatif lagi agar gajah tidak bisa menyebrang," pungkasnya. (mcr36/jpnn)

BBKSDA Riau beri penjelasan soal viral seekor gajah liar kembali melintas di Tol Pekanbaru-Dumai. Konon kawasan itu memang jalurnya.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News