Viral, Pria Berpakaian ASN di Sinjai Tendang Motor Mak-Mak di Jalan, Polisi Bergerak
Selasa, 13 September 2022 – 23:58 WIB

Tampak seorang pria berpakaian ASN di Kabupaten Sinjai menendang motor mak-mak di jalan yang viral di media sosial. Foto: Dok WAG informasi Sinjai
"Sementara kami mendalami video tersebut. Kami mencari pelaku dan korbannya," kata Kasat Reskrim Polres Sinjai, AKP Syahruddin, Selasa (13/9).
Mengenai identitas pelaku dan korban, pihaknya masih melakukan pendalaman.
"Kami masih melakukan penelusuran," tambah perwira pertama Polri tersebut.
Dari keterangan di berbagai sosial media, diduga pelaku berasal dari Dispora Sinjai. (mcr29/jpnn)
Video yang menunjukkan seorang pria berpakaian ASN tendang motor mak-mak di jalan viral di media sosial, polisi bergerak
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : M. Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Minta Korlantas Polri Tindak Pelaku Bus Oleng, Sahroni: Cabut SIM Sopir dan Tegur PO-nya
- Kata Polisi soal Senpi Pengusaha Asal Bandung Peneror Wanita dalam Mobil
- Heboh Oknum Anggota DPRD Malut Diduga Selingkuh dengan Wakapolres, Alamak
- Polisi Usut Pengeroyokan Pelajar SMK di Cianjur yang Viral
- Viral Remaja Yatim Curi Pisang Demi Adik, Gus Miftah langsung Bergerak
- Membahayakan! Pikap L300 Lawan Arus di Tol Permai, Polisi Bertindak