Viral Rombongan Jokowi Menepi saat Ambulans Lewat, Begini Penjelasan Istana
Kamis, 06 Januari 2022 – 14:20 WIB

Mobil Presiden RI. Foto: M. Kusdharmadi/JPNN.com
Heru menjelaskan iring-iringan Presiden Jokowi mengalah dengan ambulans. Menurut Heru, ambulans saat itu datang dari arah yang berlawanan.
"Tentunya ambulans harus diutamakan," tambah dia.
Peristiwa rombongan Presiden Jokowi memberi jalan kepada ambulans bukan terjadi kali ini saja.
Konvoi Presiden Jokowi pernah memberi jalan kepada ambulans saat berkunjung di Samarinda, Kalimantan Timur, Agustus 2021.
Rombongan Jokowi bahkan memberikan jalan agar ambulans bisa menyalip.(tan/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Video rombongan Presiden Joko Widodo menepi ketika ambulans lewat viral di media sosial. Presiden Jokowi tengah berada di Jawa Tengah.
Redaktur : Yessy
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya