Viral! Salat Tarawih Berjemaah di Times Square New York, Arie Untung: Masyaallah...
Senin, 04 April 2022 – 13:51 WIB

Presenter Arie Untung takjub saat melihat video yang memperlihatkan ribuan umat muslim melaksanakan salat tarawih berjemaah perdana di Times Square. Foto: ilustrasi/Ricardo/JPNN
Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) melalui sidang umum mengumumkan 15 Maret ditetapkan sebagai Hari Internasional untuk Memerangi Islamofobia.
"Sejak dicanangkannya Combat to Islamophobia oleh dunia, negara-negara yang biasanya ramai islamofobia mulai ramah dengan muslim," kata Arie Untung.
Kabarnya sukses menggelar salat tarawih berjemaah di kawasan Time Square New York, penggagas acara juga akan melaksanakan kegiatan serupa di tempat lainnya, yaitu Toronto atau London. (mar1/jpnn)
Presenter Arie Untung takjub saat melihat video yang memperlihatkan ribuan umat muslim melaksanakan salat tarawih berjemaah perdana di Times Square
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Minta Korlantas Polri Tindak Pelaku Bus Oleng, Sahroni: Cabut SIM Sopir dan Tegur PO-nya
- Kata Polisi soal Senpi Pengusaha Asal Bandung Peneror Wanita dalam Mobil
- Hijrahfest 2025 dan Woman Festive jadi Wadah Perkuat Ekosistem Halal
- Heboh Oknum Anggota DPRD Malut Diduga Selingkuh dengan Wakapolres, Alamak
- Polisi Usut Pengeroyokan Pelajar SMK di Cianjur yang Viral
- Ajarkan Putrinya untuk Berpuasa, Ria Ricis Cerita Begini