Viral Surat Darurat Keuangan Negara, Begini Kata DPR
Senin, 05 April 2021 – 19:45 WIB

Beredar surat hoaks dalam bentuk Keputusan Presiden tentang Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, ternyata begini kata DPR RI. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
"Beberapa poin yang disampaikan jelas sudah disangkal. DPR berharap masyarakat tak perlu mempersoalkan surat yang secara jelas bukan surat resmi. Dan kepada pihak berwajib kiranya segera melakukan langkah-langkah cepat, untuk meredam informasi yang beredar," imbuh Azis Syamsuddin.
Sebelumnya, Kementerian Sekretariat Negara (Setneg) juga membantah beredarnya dokumen Keputusan Presiden tersebut.
"Kami nyatakan bahwa berita/informasi yang beredar tersebut adalah tidak benar (hoaks)," kata Kepala Biro Hubungan Masyarakat Kementerian Sekretariat Negara.(antara/jpnn)
Beredar surat hoaks dalam bentuk Keputusan Presiden tentang Penetapan Kedaruratan Keuangan Negara, ternyata begini kata DPR RI.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya