Viral Video Evakuasi Penumpang KRL Menggunakan Kursi Kereta, KAI Buka Suara
Rabu, 23 Maret 2022 – 16:39 WIB
"KRL yang berada di petak jalan antara Stasiun Jatinegara-Stasiun Klender akan ditarik kembali ke Stasiun Jatinegara menggunakan kereta penolong," ujar Anne.
"Pengguna di KRL 1389 yang berada di Stasiun Cakung akan dialihkan ke KRL 1387 yang akan berjalan menggunakan satu jalur di lokasi agar pengguna dapat segera melanjutkan perjalanannyan," sambung Anne. (cr1/jpnn)
Video proses evakuasi penumpang kereta listrik jalur Stasiun Cakung-Jatinegara ke KRL lainnya, Rabu (23/3), viral di media sosial, simak selengkapnya.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- KAI Living Gondangdia Masuki Tahap Penyelesaian
- Januari Hingga Oktober 2024, KAI Group Layani 344.328.157 Penumpang KA PSO
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- KAI & BNI Resmikan Penamaan Stasiun Dukuh Atas BNI
- Viral Polisi Pangkat Kompol Dibentak Pemotor di Kediri, Pelaku Ternyata
- KAI Logistik Beri Diskon Spesial Pengiriman Paket & Sepeda Motor