Virus Corona Menyerang Gedung Sate, 40 Orang jadi Korban
Kamis, 30 Juli 2020 – 19:54 WIB

Gedung Sate. Foto: dok. Humas Pemprov Jabar
Lebih lanjut, ia mengatakan setiap akan masuk ke dalam lingkungan, petugas keamanan akan mengecek suhu pengunjung, namun ternyata upaya ini belum optimal dalam meminimalisasi penyebaran virus.
"Jadi kami ambil hikmahnya. Padahal, selama adaptasi kebiasaan baru sudah mencoba 50 persen saja yang bekerja dan semua protokol kesehatan dilakukan, ternyata masih juga kecolongan," kata Setiawan. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pegawai di Gedung Sate yang terpapar COVID-19 itu merupakan warga Kota Bandung, Kabupaten Bandung dan Kota Cimahi.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Dedi Mulyadi Beber Alasan tak Pernah Berkantor di Gedung Sate
- Target Dedi Mulyadi: Tahun Ini Jawa Barat Bebas Aksi Premanisme
- Larang Angkutan Umum hingga Delman Mangkal di Jalur Mudik, Dedi Mulyadi Janjikan Uang
- Mudik Lebaran 2025, Demul Pastikan Infrastruktur Jabar Relatif Sudah Bagus
- Endus Kerugian Negara, Dedi Mulyadi Minta BPK Audit PTPN dan Perhutani
- Dedi Mulyadi Minta Masyarakat Jabar Tobat Ekologi di Bulan Ramadan