Vitapharm Perkuat Kosmetik Domestik
Rabu, 07 Maret 2018 – 01:40 WIB
Regulasi ekspor juga cukup ketat sehingga perseroan berfokus di dalam negeri yang potensinya masih sangat besar.
Untuk pasar domestik, Viva tahun ini terus menggenjot pasar Indonesia Timur.
Pembangunan infrastruktur dan perkembangan kawasan Indonesia Timur yang pesat akan sejalan dengan kebutuhan kosmetik.
”Kalau dulu kirim kosmetik ke wilayah timur sampai berbulan-bulan, sekarang dua minggu sudah sampai,” ujar Yusuf. (car/c6/sof)
Pangsa pasar Viva di Indonesia hingga saat ini berada di angka 55–60 persen. Viva mengusung produk di segala segmen.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Industri Kosmetik Makin Kompetitif, Produsen Gencar Luncurkan Produk Baru
- Rayakan 7 Tahun SA Naturel, Shandy Aulia Perkenalkan Produk Baru
- BareMinerals, Kosmetik dengan Kandungan Mineral Sehat yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit
- Sosialisasi Aturan Baru, BPOM Kenalkan Program Jalur Cepat Simantap
- Kanwil Bea Cukai Sulbagtara Gagalkan Impor Kosmetik Merek Brilliant Skin Tak Berizin
- TNI AL Gagalkan Penyelundupan Ayam Ras Filipina dan Kosmetik Ilegal di Periaran Pulau Tinakareng