Viva Yoga Kritik Pihak yang Dorong Jokowi Maju 3 Periode, Begini

Viva Yoga Kritik Pihak yang Dorong Jokowi Maju 3 Periode, Begini
Wakil Ketua Umum DPP PAN Viva Yoga Mauladi. Ilustrasi : Ricardo/JPNN.com

Dia mempersilakan apabila ada pihak-pihak yang terus mendorong masa jabatan presiden tiga periode.

Namun, harus diingat bahwa Presiden Jokowi sudah jelas sikapnya yaitu menolak ide atau wacana tersebut.

Menurut dia, sebaiknya energi anak bangsa dicurahkan untuk membantu pemerintah dalam pemulihan ekonomi nasional dan memberantas pandemi COVID-19.(Antara/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Viva Yoga mengkritik secara keras pihak yang selama ini mendorong Jokowi untuk maju tiga periode.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News