Volkswagen Kembangkan Robot Otonom Pengisi Daya Mobil Listrik
Minggu, 29 Desember 2019 – 08:50 WIB

Ilustrasi robot otonom pengisi daya mobil listrik besutan Volkswagen. Foto: Volkswagen
Setiap gerbong baterai memiliki kandungan energi sekitar 25 kWh dan mendukung pengisian cepat DC hingga 50 kW.
“Pendekatan ini memiliki potensi ekonomi yang sangat besar. Pekerjaan konstruksi serta biaya untuk perakitan infrastruktur pengisian dapat dikurangi secara signifikan melalui penggunaan robot,” tambah Möller.
“Bahkan masalah stasiun pengisian daya yang tersumbat oleh kendaraan lain tidak akan ada lagi dengan konsep kami. Anda cukup memilih tempat parkir seperti biasa. Anda dapat menyerahkan sisanya kepada pembantu (robot otonom) kami," pungkasnya. (mg8/jpnn)
Memahami celah kekurangan pada infrastruktur pengisian daya mobil listrik, Volkswagen mengembangkan solusi baru
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Naik Apollo
- Mobil Listrik Aion UT Bakal Masuk ke Indonesia, BYD Dolphin Harus Siap-Siap
- Mobil Handphone
- Hyundai akan Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Pekan Depan, Ini Sebabnya
- Susul Volkswagen dan JLR, Audi Juga Setop Kirim Mobilnya ke AS
- Chery QQ Akan Diproduksi Kembali, Tampilannya Lebih Modern, Lihat nih