Wa Ode dan Andi Rahmat Disebut Terima Uang
Rabu, 01 Juni 2011 – 03:23 WIB

Wa Ode dan Andi Rahmat Disebut Terima Uang
Dijelaskan Wa Ode, sejak dirinya mengungkap adanya ketidakadilan dan kecurangan pada pembagian DPID, tidak hanya kabar miring yang diterima tapi juga tekanan. "Paman saya ditelpon agar saya disuruh diam dan akan diberikan juga bagian. Tapi bukan itu yang saya minta, saya ingin ini diketahui publik dan memperbaiki citra DPR," katanya.
Baca Juga:
Sementara itu, Andi Rahmat yang ditemui di sela-sela rapat kerja dengan Menkeu Agus Martowardojo juga membantahnya. "Saya tidak menerima apa-apa. Memang waktu itu ada yang datang, tetapi setelah itu saya hubungkan dengan anggota lainnya. Setelah itu tidak ada komunikasi lagi," katanya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Anggota DPRD, Wa Ode Nurhayati mendapat serangan balik. Setelah menyebut pimpinan DPR, pimpinan Badan Anggaran (Banggar) dan Menteri Keuangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran