Wabah Hama Tikus Teror Petani Australia, Bagaimana Menghentikannya?
Pemangsa alamiah tikus juga banyak yang mati selama kemarau.
Tahun itu, daerah New South Wales (NSW) mengalami musim panas yang sangat ringan dan kelembaban yang memungkinkan tikus berkembang biak sepanjang musim panas dan hingga musim gugur.
Tanaman musim dingin dan lubang persembunyian membuat tikus-tikus memiliki persediaan makanan serta terlindungi dari cuaca dingin.
Petani sangat kesulitan untuk memberantas jumlah mereka yang terus bertambah.
Di mana lokasinya?
Wabah hama tikus telah menyebar di NSW ke Queensland selatan, Victoria utara dan ke Australia Selatan.
Diperkirakan ada jutaan ekor populasi tikus saat ini.
Tidak mungkin mengetahui jumlah sebenarnya mengingat cepatnya mereka berkembang biak dan kemampuan mereka bersembunyi.
Hama ini pertama kali menyerang daerah perkebunan gandum di NSW barat, meliputi daerah Dubbo, Coonamble, Warren, Nyngan dan Narrabri.
Jutaan ekor tikus masih terus meneror petani Australia hingga sekarang, mungkinkah mereka dihentikan?
- Dunia Hari Ini: Assad Buka Suara Lebih dari Seminggu Setelah Digulingkan
- PNM Dorong Pengembangan Usaha Petani Kopi Kintamani lewat 2 Strategi
- Lima Anggota Bali Nine Sudah Kembali dan Akan Hidup Bebas di Australia
- Dunia Hari Ini: Warga Australia Keracunan Minuman Beralkohol di Fiji
- Sekolah di Australia yang Menutup Program Bahasa Indonesia Terus Bertambah, Ada Apa?
- 5 Pesakitan Bali Nine Akhirnya Dipulangkan ke Australia