Wabup Sigi Minta PPPK Guru Memberikan Pendidikan Berkualitas untuk Siswa
Senin, 25 September 2023 – 07:01 WIB

Wakil Bupati Sigi Samuel Yansen Pongi (ANTARA/HO-Dok Prokopim Setda Pemkab Sigi)
Kemudian, pada 2021, Pemkab Sigi mengucurkan lagi anggaran senilai Rp 360 juta untuk 150 orang guru selama empat bulan.
Pemkab Sigi juga memberikan kendaraan roda dua untuk menunjang kegiatan guru dalam memberikan pelayanan pendidikan di wilayah terpencil.
Data Pemkab Sigi menyebutkan selama 2016 - 2020, sebanyak 67 unit kendaraan roda dua telah diserahkan kepada guru dengan anggaran lebih Rp 1 miliar. (antara/jpnn)
Wakil Bupati Sigi Samuel Yansen Pongi meminta kepada PPPK guru untuk berkontribusi meningkatkan kualitas pendidikan di daerah tersebut.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Peringatan Keras Presiden Prabowo kepada ASN, Seluruh PNS dan PPPK Harus Paham
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Ada SK yang Disiapkan untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Menyala!
- 4 Poin Penting Mekanisme Baru Penyaluran TPG, Maret Guru Honorer Rp6 Juta
- Nasib Honorer Calon PPPK Penuh Waktu dan Paruh Waktu Sama Saja
- Honorer Calon PPPK Turun ke Jalan, Kalau soal Jodoh Bisa Ditunda
- 5 Berita Terpopuler: Wapres Angkat Bicara soal Polemik PPPK & CPNS, Inpres Pengangkatan Terbit, Ada Solusi bagi Honorer Kena PHK