Wacana Kenaikan Gaji Anggota Dewan Dipertanyakan
Selasa, 01 Mei 2018 – 17:20 WIB
Selain itu, NasDem pun menilai, jika pendapatan anggota DPR dinaikkan, otomatis pendapatan pejabat negara lainnya juga harus dinaikkan.
“Saya pikir ini bukan waktu yang pas untuk meminta penaikan gaji dan fasilitas lain, ditambah lagi penilaian masyarakat soal kinerja yang belum begitu baik," pungkas Ahmad. (tan/jpnn)
Kenaikan gaji anggota DPR bisa dilakukan di periode berikutnya dan ketika kondisi keuangan negara jauh lebih baik.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Tunjangan DPRD DKI Jakarta Naik, Prasetyo Edi: Kami Membantu Masyarakat
- Anggaran Gaji Anggota DPRD DKI Naik Rp 26,4 Miliar, Per Bulan Terima Rp 139 Juta
- Gaji Anggota Dewan yang Malas Ngantor Akan Dipotong
- Basuki Protes Gaji Anggota Dewan Dipotong
- Cegah Korupsi, NasDem Tak Potong Gaji Kader Di Parlemen
- Ini Saran Eva PDIP kepada PSI Soal Gaji Anggota DPR