Wacana Pilkada tak Langsung Ditentang

Wacana Pilkada tak Langsung Ditentang
Wacana Pilkada tak Langsung Ditentang
Senada dengan La Ode, anggota Komisi III DPR asal Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Indra menyatakan banyak manfaat yang dapat diperoleh dengan pelaksanaan Pilkada langsung. "Pilkada langsung melahirkan pemimpin-pemimpin yang bagus," terang dia. (gil/jpnn)

JAKARTA - Wakil Ketua DPD La Ode Ida tidak setuju jika pemilihan kepala daerah (Pilkada) dilakukan secara tak langsung atau dipilih melalui DPRD.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News