Waduh, 11 Peserta Seleksi PPPK Terpapar COVID-19
Senin, 13 September 2021 – 19:58 WIB
Bupati Aceh Timur Hasballah saat meninjau ujian PPPK di SMAN 1 Idi Aceh Timur berpesan kepada seluruh peserta dapat mengikuti ujian dengan sungguh-sungguh, dan menjawab soal, sehingga bisa dinyatakan lulus.
"Harapan saya kepada seluruh peserta untuk mengikuti ujian dengan baik, dan teliti dalam menjawab semua soal ujian, hingga akhirnya ditetapkan sebagai pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja," kata Hasballah. (antara/jpnn)
Belasan peserta seleksi PPPK yang terpapar COVID-19 diketahui usai menjalani tes usap antigen.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi
- Debat Kandidat Pilgub Aceh Ricuh, Ini yang Terjadi
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono