Waduh, 3 Hal Ini Bisa Memunculkan Niat untuk Selingkuh Lho
Senin, 14 Juni 2021 – 08:17 WIB

Perselingkuhan. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - NIAT untuk selingkuh bisa berasal dari berbagai hal. Tentunya jika Anda melakukan ini bisa membuat pasangan kamu kecewa.
Namun, niat selingkuh mungkin bisa Anda hindari jika kamu mengetahui sumbernya.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Trauma masa kecil
Trauma saat masih kecil mungkin saja berdampak pada pembentukan jati diri.
Trauma ini bisa berupa apa saja, baik fisik, seksual, maupun emosional.
Jika tidak diatasi, maka hal ini mungkin akan memberikan pengaruh buruk pada pembentukan karakter di masa depan.
2. Hilang kepercayaan
Ada beberapa niat yang bisa membuat seseorang nekat selingkuh seperti misalnya trauma masa kecil.
BERITA TERKAIT
- Pegawai Imigrasi Diduga Selingkuh, Tak Terima Dilabrak Istri Sah, Lalu Menabrak
- Labrak Suami yang Diduga Selingkuh, Wanita Ini Malah Ditabrak, Pegawai Imigrasi Terlibat
- Ini Lho Wanita Pengemudi BMW Berpelat N 3 NEN yang Viral
- Viral Wanita Kemudikan Mobil BMW Berpelat N 3 NEN, Ternyata
- Keluarga Ingin Tahu Masalah Pelaku Mutilasi dengan Korban
- Ini Cara yang Tepat Menjaga Stamina Pria Menurut Dokter, Silakan Disimak!