Waduh.. Dosen Ajak Mahasiswa Gabung Gafatar

jpnn.com - BANJARMASIN – Gerakan Fajar Nusantara ternyata juga merambah ke kampus di Banjarmasin. Sumber Radar Bajarmasin mengatakan, ada dosen salah satu kampus swasta yang menjadi anggota ormas itu.
Hal itu menjadi penegas klaim yang dilontarkan Anggota Tim Peneliti Puslitbang Kehidupan Keagamanan Balitbang Kemenag RI. Dosen itu bahkan mengajak mahasiswanya masuk dalam organisasi tersebut.
Beruntungnya, sang mahasiswa tak tergoda dengan bujukan dosen itu. Mahasiswa itu akhirnya memilih mengabdi di pemerintahan.
“Mahasiswa tersebut saat ini menjadi pegawai kontrak di salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD),” terang sumber Radar Banjarmasin.
Kepala Bidang Ketahanan Seni, Budaya, Agama, Kemasyarakatan dan Ekonomi Kesbangpol Pudjiastuti juga sudah mengetahui informasi tersebut. Bahkan ia pun sempat menelusuri langsung motif di balik perekrutan Gafatar. (mat/ema/jos/jpnn)
BANJARMASIN – Gerakan Fajar Nusantara ternyata juga merambah ke kampus di Banjarmasin. Sumber Radar Bajarmasin mengatakan, ada dosen salah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki