Waduh, Empat Terdakwa Pencabul Divonis Bebas
Minggu, 11 September 2016 – 15:45 WIB

Ilustrasi. Foto: AFP
Untuk RS, AP dan IF dituntut dengan perawatan di LPKS selama 1 tahun, sementara terdakwa RR dituntut dengan pidana penjara selama 1 rtahun dna pelatihan kerja selama 1 bulan, dengan perintah untuk ditahan.
Menurut JPU, perbuatan keempatnya sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 82 ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2014 Tentang Perubahan atas UU Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak, Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP.
Dalam persidangan Kamis (8/9) lalu, hakim Zeni Zainal Muttaqien, MH memutuskan seluruh terdakwa dikembalikan kepada orangtuanya. (fiz/ray/jpnn)
BENGKULU – Bebasnya empat terdakwa pencabulan terhadap siswi SMP, Putik, 12, menuai sorotan. Koordinator Koalisi Peduli Perempuan Korban Kekerasan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Hanyut di Sungai Belawan, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia
- RS Persada Angkat Bicara soal Kasus Dokter AYP Melecehkan Pasien, Dukung Proses Hukum
- Bayi Perempuan di Palembang Tidak Ada Tempurung Kepala
- Puluhan Siswa Keracunan Paket MBG, Cianjur Berstatus KLB
- Tes PPPK Tahap 2 Tanjungpinang Mulai 24 April, Diikuti 407 Pelamar