Waduh, Ini 3 Bahaya Minum Teh Saat Sahur
Jumat, 16 April 2021 – 09:51 WIB
jpnn.com, JAKARTA - MINUM teh saat sahur atau berbuka puasa mungkin sudah menjadi kebiasaan Anda.
Namun, ternyata kebiasaan tersebut berbahaya untuk tubuh.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Teh bisa membuat Anda jadi lemas
Kafein bisa menjadi kekuatan bagi sejumlah orang yang meminumnya.
Namun itu hanya bersifat sementara. Inilah yang menyebabkan kamu menjadi lemas saat menjalankan ibadah puasa sejak pagi hingga sore.
Teh yang dicampur dengan gula pun sama, akan memberikan energi selama setengah jam saja. Selebihnya kamu pun akan menjadi lemas.
2. Menyebabkan sering buang air kecil
Ada beberapa bahaya minum teh saat sahur dan salah satunya adalah menyebabkan sering buang air kecil.
BERITA TERKAIT
- 3 Manfaat Teh Campur Jeruk Nipis, Bikin Berat Badan Ambyar
- 4 Manfaat Teh Lemon yang Luar Biasa
- 3 Khasiat Teh Campur Madu, Bantu Tingkatkan Suasana Hati
- 4 Manfaat Suka Minum Teh Campur Jeruk Nipis, Berat Badan Bakalan Ambyar
- 5 Minuman Tinggi Kandungan Kafein yang Aman Anda Konsumsi
- Tingkatkan Stamina dengan Mengonsumsi 5 Minuman Energi Ini