Waduh, Ini 4 Bahaya Minum Kopi Setiap Hari untuk Kesehatan Tubuh Anda
Jumat, 01 Desember 2023 – 06:40 WIB
Oleh sebab itu, penderita hipertensi harus waspada dengan dampak buruk minum kopi.
4. Menimbulkan gangguan tidur
Salah satu efek samping berbahaya minum kopi setiap hari, yakni menimbulkan gangguan tidur.
Perlu diketahui, bahwa kopi yang memiliki kandungan kafein ternyata bisa membantu menstimulasi bagian otak yang menjalankan sistem fokus.
Selain itu, asupan kafein juga bisa memblokir adenosin, yakni senyawa kimia yang bisa memicu kantuk.
Namun perlu diingat, bahwa gangguan tidur bisa menjadi bahaya yang muncul dari kebiasaan minuk kopi setiap hari.
Dampak yang akan timbul adalah kesulitan tidur hingga mengalami insomnia.(genpi/jpnn)
Ada beberapa bahaya yang bisa terjadi jika Anda minum kopi setiap hari untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah menimbulkan gangguan tidur.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Makan Jeruk Bali, Deretan Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid
- 4 Manfaat Kopi Campur Telur Ayam Kampung, Bikin Kolesterol Tidak Berkutik
- Tip Bikin Kopi Makin Creamy Plus Untung Banyak
- 4 Khasiat Kacang Hijau, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- Dukung Industri Kopi, Roemah Koffie Hadirkan Latte Art Competition