Wagub Minta Perantau Gunakan Bahasa Minang
Jumat, 08 Februari 2013 – 03:01 WIB

Wagub Minta Perantau Gunakan Bahasa Minang
BOGOR - Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Muslim Kasim minta keluarga besar Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) tetap menggunakan Bahasa Minang di internal keluarganya masing-masing dan dalam berbagai pertemuan PKDP. Bahasa, lanjutnya, adalah kekayaan budaya bangsa dan perlu terus dilestarikan agar orang Piaman sebagai orang Minang tidak tercerabut dari akar budayanya sendiri.
Penggunaan Bahasa Minang di keluarga dan berbagai pertemuan PKDP menurut Muslim Kasim sangat diperlukan untuk menjaga kelestarian budaya bangsa.
Baca Juga:
"Saya minta gunakan Bahasa Minang di internal keluarga dan pertemuan PKDP sebagai upaya memelihara Bahasa Minang," kata Muslim Kasim, saat membuka Musyawarah Besar (Mubes) IV Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) di Wisma Tugu, Puncak, Bogor Jawa Barat, Kamis (7/2).
Baca Juga:
BOGOR - Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Muslim Kasim minta keluarga besar Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) tetap menggunakan Bahasa
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia