Wajah dan Dada Malinda Diduga 'Buatan' Singapura
Sabtu, 02 April 2011 – 05:35 WIB

Inong Melinda alias Malinda Dee.
Apalagi, masih ada klien atau nasabah Malinda yang enggan atau sungkan melapor. "Komitmen kita, kerahasiaan akan dilindungi. Bagaimanapun ini privacy, saya juga minta teman-teman (media, Red) jangan semua dibuka," kata Ito.
Ito optimistis kerugian nasabah bisa dikembalikan. "Kita tidak ingin kasus ini seperti Century. Polisi sudah dapatkan komitmen dari pihak bank. Karena itu, bagi yang jadi korban jangan ragu lapor," katanya.
Kemarin sore, suami Malinda, Andhika Gumilang datang ke Mabes Polri. Menggunakan mobil Honda CR-V putih, bintang iklan rokok itu hanya sekitar 25 menit berada di gedung Transnational Crime Centre.
Turun dari gedung, Andhika yang menutupi wajah dengan topi itu berjalan bergegas ke mobilnya. "Saya tidak ikut-ikutan, saya hanya memberi dukungan," kata artis kelahiran 1989 (22 tahun) itu.
JAKARTA - Kelihaian Inong Melinda alias Malinda Dee dalam mengutak-atik uang nasabah memang luar biasa. Hasil penelusuran sementara penyidik Direktorat
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang