Wajah Ganjar Pranowo Mejeng di Truk, Sopir: Hanya Dia Pemimpin yang Peduli Kami

Dengan demikian, Sidiq berharap Ganjar bisa terpilih menjadi Presiden 2024 agar kesejahteraan sopir truk bisa lebih diperhatikan.
"Dari sini kita bisa sopir-sopir bisa memberikan aspirasi kita kepada pemipin terpilih, wabil khusus Pak Ganjar. Karena gaya pendekatan beliau kepada para sopir sangat manusiawi, kebijakannya juga sangat merakyat," ucap Sidiq.
"Kami para sopir sangat berharap dengan Pak Ganjar Pranowo jadi Presiden 2024, pungli bisa dihapuskan dan juga sopir-sopir aman di jalan dan keselamatannya terjaga," sambung Sidiq.
Pada deklarasi tersebut para sopir truk juga melakukan kegiatan melukis wajah Ganjar bersama hingga melakukan pawai truk mengelilingi kawasan Banjir Kanal Timur. (rhs/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Para sopir truk memamerkan truknya yang bergambar wajah Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai bentuk dukungan di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Operasional Truk Besar Dibatasi Selama Lebaran 2025 Demi Keamanan Pemudik