Wajar Jokowi Dipolisikan Selama Polri Masih Begitu
Sabtu, 27 Februari 2021 – 12:53 WIB

Neta S Pane. Foto: dokumen JPNN.Com
“Sebab apa yang dilakukannya tidak hanya menuai polemik, tetapi juga menunjukkan adanya diskriminasi hukum di masyarakat serta membuat rasa keadilan publik dicederai oleh presiden,” paparnya.
Neta mengatakan, Jokowi sebagai presiden dan pejabat publik seharusnya bisa menjadi contoh kepada masyarakat luas untuk menaati dan menerapkan protokol kesehatan selama pandemi Covid-19.
“Dan bukannya bebas bereuforia membuat kerumunan massa mentang-mentang polisi tidak berani menangkapnya,” pungkas Neta. (boy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Ketua Presidium IPW Neta S Pane menilai wajar Presiden Jokowi dilaporkan ke Bareskrim Polri. Namun, Neta juga menilai wajar Polri tidak menggubris laporan terhadap Presiden Jokowi.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ziarah Rohani Mencari Kedamaian Hati di Semana Santa Larantuka
- Cermin Sikka
- Krisis Bius
- 5 Berita Terpopuler: Innalillahi, Polemik Muncul, Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Ditunggu!
- Sejumlah Daerah Diguncang Gempa, Magnitudo 6.0 di Wanokaka NTT
- Teror Kepala Babi Terhadap Jurnalis Tempo Ancaman Serius, Kapolri Harus Bertindak