Wajarlah Brasil Menang, Pasalnya Cavani Diganjar Kartu Merah
Rabu, 18 November 2020 – 14:31 WIB
Tim tamu malah sempat kebobolan di menit ke-76, setelah terjadi kemelut dari sepak pojok.
Namun, wasit menganulir gol setelah Martin Caceres lebih dulu berada dalam posisi offside.
Tak ada gol tambahan hingga laga tuntas. Brasil berhasil pulang dengan kemenangan 2-0.
Kemenangan ini membuat Brasil untuk sementara memimpin klasemen dengan 12 poin usai menyapu bersih empat laga awal.
Uruguay di posisi kelima dengan enam poin.(Antara/jpnn)
Kemenangan Brasil pada kualifikasi Piala Dunia 2022 rasanya sangat wajar. Pasalnya, penyerang lawan, Cavani, diganjar kartu merah.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Luis Suarez Bakal Pensiun dari Timnas Uruguay
- Dramatis, Brasil Kalah dari Uruguay di 8 Besar Copa America 2024
- Uruguay vs Brasil: 2 Penalti Gagal, Tim Samba Gugur
- Live Streaming Copa America 2024 Uruguay Vs Brasil, Sekarang, Kolombia Sudah Menunggu
- Copa America 2024: Pereira Optimistis Brasil Membungkam Uruguay
- Lini Serang Brasil Masih Menjadi Sorotan Seusai Ditahan Imbang Amerika Serikat