Waka MPR: Di Akhir Masa Jabatan ini Kami Ingin Berikan Legacy Terbaik

Ragab juga memutuskan akan dilaksanakan pembekalan anggota MPR periode 2024-2029.
Tujuan pembekalan agar mereka yang baru terpilih, dapat mengetahui fungsi, wewenang, dan tugas MPR, serta agenda sidang awal masa jabatan.
Hadir dalam Ragab, pemimpin rapat Ketua MPR RI Bambang Soesatyo yang hadir secara online dari Jakarta, para Wakil Ketua MPR Ahmad Basarah, Lestari Moerdijat, Hidayat Nur Wahid, Amir Uskara, Fadel Muhammad dan Sjarifuddin Hasan yang hadir melalui zoom.
Sedangkan Pimpinan Fraksi/kelompok DPD hadir antara lain, TB Hasanuddin (Fraksi PDI Perjuangan), Ferdiansyah dan Mujib Rohmat (Fraksi Partai Golkar), Taufik Basari (Fraksi Nasdem), Neng Eem Marhamah Zulfah (Fraksi PKB), Aliyah Mustika Ilham (Fraksi Demokrat), Tifatul Sembiring dan Johan Rosihan (Fraksi PKS), Muhammad Iqbal (Fraksi PPP), M. Syukur dan Ajbar (Kelompok DPD).
Dari Sekretariat Jenderal MPR turut hadir, Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Jenderal Siti Fauziah, Deputi Pengkajian dan Pemasyarakatan Konstitusi Hentoro Cahyono, dan beberapa pejabat eselon II. (jpnn)
Wakil Ketua MPR RI Fadel Muhammad mengungkapkan masa pengabdian MPR Periode 2019-2024 akan berakhir pada September 2024 mendatang.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban