Waka MPR Dorong Pelestarian Bahasa Daerah Demi Mempertahankan Identitas Bangsa

Waka MPR Dorong Pelestarian Bahasa Daerah Demi Mempertahankan Identitas Bangsa
Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat. Foto: Dokumentasi Humas MPR RI

"Keterlibatan para pemangku kepentingan di tingkat pusat dan daerah, serta masyarakat dalam upaya merevitalisasi bahasa daerah dapat memperkuat dan memperluas upaya pelestarian yang dilakukan," imbuhnya.

Anggota Majelis Tinggi Partai NasDem itu pun mendorong agar kolaborasi sejumlah pihak terkait dalam upaya revitalisasi bahasa daerah dapat terus dibangun.

"Ini demi memperkuat identitas dan melestarikan budaya bangsa sebagai bagian dari warisan kepada generasi penerus bangsa," pungkas Rerie. (mrk/jpnn)

Ini harapan Waka MPR Lestari Moerdijat terkait telah disusunnya peta jalan Revitalisasi Bahasa Daerah 2025-2029 oleh pemerintah


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News