Waketum PPP Tolak Komentari Caleg Angel Lelga
Senin, 29 April 2013 – 16:32 WIB

Waketum PPP Tolak Komentari Caleg Angel Lelga
Demikian pula saat ditanya soal adanya dugaan caleg dari PPP yang berpoligami. Menurut Lukman, dia tidak tahu pasti soal caleg PPP yang poligami karena hal itu masuk ke dalam wilayah personal seseorang.
“Poligami itu wilayah personal, saya tidak tahu siapa-siapa yang berpoligami. Jangankan saya, istri sahnya saja tidak tahu kalau suaminya menikahi perempuan lain," ungkap Wakil Ketua MPR itu.
Lain halnya kalau tersangkut masalah hukum pidana. "Jangankan sebagai terdakwa, dalam status tersangka saja, seseorang tidak akan lolos sebagai Caleg dari PPP," imbuhnya.
Selain itu, Lukman juga menerangkan soal tidak ikutnya sejumlah menteri dari PPP yang tidak ikut dalam Pemilu Legislatif 2014.
JAKARTA - Wakil Ketua Umum (Waketum) DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Lukman Hakim Saifudin menolak pertanyaan wartawan terkait lolosnya artis
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang