Wakil Ketua Komisi VIII DPR Ogah Nyaleg Lagi
Kamis, 11 April 2013 – 15:22 WIB
Sementara itu, Gondo yang menjabat sebagai wakil ketua Komisi VIII DPR membenarkan dirinya tidak lagi mencalonkan diri sebagai caleg dari partai berlambang segitiga mercy tersebut.
Baca Juga:
"Benar tidak nyalon lagi. Saya pikir mengabdi kepada masyarakat itu bisa berbagai cara. Kalau partai pasti, aspirasi kita kan harus disalurkan melalui partai," ujar Gambiro.
Gambiro menerangkan, pengunduran dirinya sebagai caleg Demokrat bukan karena tekanan, namun berdasarkan keinginan pribadi. "Yang jelas saya tidak mendapat tekanan dari mana pun. Saya tidak ada masalah dengan siapapun," ucapnya.
Meski tidak maju sebagai caleg Demokrat, Gambiro tetap menjadi kader partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono tersebut. "Tetap di Demokrat. Kalau soal DPR itu kan hanya melalui aplikasi," kata dia.
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat (PD), Max Sopacua menyatakan bahwa Gondo Radityo Gambiro tak lagi maju sebagai calon anggota legislatif
BERITA TERKAIT
- Senator, Pj Gubernur, Hingga Ketua MRP Datangi Kemenpan-RB Minta Pengumuman Seleksi CPNS Diundur
- Menteri Karding: Pekerja Migran Indonesia Harus Memiliki Keterampilan dan Mental Kuat
- Seleksi PPPK 2024 Sedang Proses, Muncul Usulan Baru dari Pak Gub
- Ingat ya, Pelamar PPPK 2024 Tahap 2 Berebut Sisa Formasi, Honorer Non-Database BKN Harus Cermat
- 5 Berita Terpopuler: Ribuan Orang Lulus, Mendikdasmen Ungkap Sesuatu, Honorer Masa Kerja 2 Tahun Kurang Bisa Dibantu?
- Peringati Hari Toilet Sedunia, WPC Ajak Ratusan SD di Indonesia Lakukan Hal Ini