Wakil Ketua MPR RI: Pemerintah Harus Menjawab, Mampukah Menyelesaikan Dengan Tepat?
Rabu, 10 Juni 2020 – 17:45 WIB
Selain itu pemerintah juga memiliki power pengaturan anggaran besar sehingga Deep Knowledge Group yang menyebutkan bahwa Indonesia berada di urutan 97 dari 100 negara teraman COVID-19 merupakan kondisi yang memprihatinkan.
Syarief menegaskan pemerintah agar membuat kebijakan dengan hati-hati, kritis, dan matang dengan harapan agar anggaran dapat digunakan secara efektif dan efisien.
Pemerintah tidak boleh hanya berharap pada masyarakat untuk patuh, namun juga harus membuat langkah tegas dan strategis.
"Pemerintah harus menjadi pemeran utama dalam penyelesaian masalah sebab pemerintah memiliki power dan anggaran bukan menunggu masalah selesai dengan sendirinya," pungkasnya. (boy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pimpinan MPR RI mempertanyakan langkah pemerintah dalam menangani pandemi virus corona.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan