Wakil Ketua MPR Tekankan Pentingnya Pemerintah Penuhi Hak Pendamping PKH
Senin, 21 Agustus 2023 – 23:56 WIB

Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid saat menyampaikan sejumlah arahan pada kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) PKH di Kemang, Jakarta Selatan, Senin (21/8). Foto: Dokumentasi Humas MPR RI
HNW juga meminta pendamping PKH untuk mengingatkan agar jangan hanya gara-gara pemilu, kemudian menjadi pilu karena terjadi konflik anta warga.
"Seluruh penerima program PKH ini agar menjadi bagian yang mensukseskan pemilu, bukan menjadi bagian yang menghadirkan konflik antarwarga, pecah belah antarwarga, penyebaran hoaks, atau hal-hal lain yang tidak menghadirkan keadilan sosial, malah menghadirkan kerusuhan sosial, hal-hal yang tentu tidak kita inginkan," ujarnya mengingatkan.
Dia berharap keluarga harapan, keluarga bahagia, tentu adalah keluarga yang menjadi bagian dari solusi, menghadirkan harmoni dan mashlahat untuk institusi keluarga maupun eksistensi dan masa depan bangsa dan negara. (mrk/jpnn)
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid saat menyampaikan sejumlah arahan pada kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) PKH di Kemang, Jakarta Selatan, Senin (21/8).
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina
- Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda