Wakil Ketua PN Bandung Langsung Diamankan
Jumat, 22 Maret 2013 – 20:02 WIB
JAKARTA – Setiba di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/3), sekitar pukul 17.55, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bandung, Setyabudhi Tedjocahyono langsung di gelandang ke dalam gedung KPK.
Dengan wajah tegang sang hakim yang mengenakan kacamata itu tak mau membuka mulut. Saat dicecar sejumlah pertanyaan, sang hakim tak bergeming. Diapit petugas KPK, ia berjalan masuk ke dalam markas pemberangus korupsi ini.
Baca Juga:
Pria yang mengenakan baju batik lengan panjang warna merah maron ini terdiam. Ia mencoba melewati kerumunan wartawan yang sudah mendengar kabar akan kedatangannya ke gedung KPK.
Kini, Setyabudi yang resmi dilantik sebagai Wakil Ketua PN Bandung pada 12 April 2012, itu sekarang masih menjalani pemeriksaan intensif KPK. Belum bisa dipastikan di mana Setiyabudhi akan ditahan.
JAKARTA – Setiba di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/3), sekitar pukul 17.55, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bandung, Setyabudhi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK