Wakil Ketua PN Bandung Langsung Diamankan
Jumat, 22 Maret 2013 – 20:02 WIB

Wakil Ketua PN Bandung Langsung Diamankan
Sekitar lima menit sebelumnya, pria berinisial A yang ditangkap bersama hakim Setyabudhi, sudah lebih dulu diamankan ke dalam gedung lembaga antikorupsi itu. Pria yang mengenakan kemeja putih ini juga berupaya melangkah cepat masuk ke dalam gedung KPK. Sampai saat ini, pria itu masih menjalani pemeriksaan intensif lembaga pemberangus korupsi ini.
KPK menangkap keduanya saat operasi tangkap tangan di PN Bandung, Jumat sekitar pukul 14.15. Dari penangkapan itu diamankan barang bukti sejumlah uang yang disebut-sebut senilai Rp 150 juta. Uang itu diduga untuk diberikan kepada sang hakim melalui A. Dugaan suap ini berkaitan dengan sebuah kasus dugaan korupsi yang ditangani atau pernah ditangani oleh sang hakim sebelumnya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Setiba di Kantor Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/3), sekitar pukul 17.55, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bandung, Setyabudhi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya