Wakil Presiden Persija Minta PSSI Beri Kesempatan Pemain U-20 Berkembang di Liga 1

Wakil Presiden Persija Minta PSSI Beri Kesempatan Pemain U-20 Berkembang di Liga 1
Ilustrasi - Pesepak bola Persija Jakarta Alfriyanto Nico (kanan) melakukan selebrasi bersama rekannya usai mencetak gol ke gawang Persebaya Surabaya pada pertandingan Liga 1 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Jumat (16/12/2022). Pertandingan tersebut berakhir imbang dengan skor 1-1. ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/aww.

Dari nama-nama itu, sosok seperti Alfriyanto Nico, Muhammad Ferarri, Ginanjar Wahyu dan Frengky Missa merupakan pemain reguler Persija di Liga 1 musim ini.

"Diskusi dalam pertemuan tadi berlangsung positif karena kedua belah pihak memahami kesulitan masing-masing. Kami akan bersama-sama mencari solusi terbaik terkait dinamika yang hadir saat ini," kata Ganesha.

Piala Asia U-20 2023 berlangsung pada 1-18 Maret di Uzbekistan. Di turnamen itu, Indonesia berada di Grup A bersama Uzbekistan, Irak dan Suriah.

Sementara Piala Dunia U-20 2023 dilaksanakan di Indonesia pada 20 Mei-11 Juni.(antara/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Wakil Presiden Persija Ganesha Putera berharap PSSI memberikan kesempatan kepada para pemain U-20 mereka untuk berkembang di Liga 1.


Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News