Wakil Rakyat Ingatkan Pak Jokowi, Hati-hati Merumuskan Kebijakan Luar Negeri
Kamis, 12 November 2015 – 18:02 WIB
Mahfudz menegaskan kemampuan konsolidasi politik itu prasyarat utama yang harus dipenuhi agar Bangsa Indonesia jadi terpandang. Indonesia ujarnya, harus membangun kemitraan strategis dengan kekuatan dunia yang secara ril.
“Jangan tiru Susilo Bambang Yudhoyono yang selalu mencari posisi aman, ke sini tidak ke sana tidak. Betul lepas dari konflik, tapi tidak dapat apa-apa? Kebimbangan Indonesia di tengah percaturan politik internasional karena memang Indonesia tidak pernah merumuskan kebijakan politik luar negerinya secara kontekstual,” katanya.(fas/jpnn)
JAKARTA – Ketua Komisi I DPR RI, Mahfudz Siddiq mengingatkan pemerintahan Presiden Joko Widodo harus lebih berhati-hati dalam merumuskan kebijakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng