Wakil Rakyat Kita, Masih Rajin Membolos
Rabu, 13 Februari 2013 – 07:31 WIB

Wakil Rakyat Kita, Masih Rajin Membolos
Menurut Ketua BK DPR, M Prakosa, semua anggota DPR harus melakukan absensi di tempatnya. Karena itu, dirinya menyayangkan kelakuan Ibas tersebut. Selain mengingatkan Ibas, BK DPR juga akan menegur petugas yang mengantar absen ke Ibas.
“Meskipun tidak merupakan pelanggaran berat, tapi akan diperingatkan. Petugas absen akan diperingatkan. Ya karena Kalau absen harus di tempatnya, tidak boleh di tempat lain,” kata M Prakosa di Gedung DPR, Senayan usai mengikuti rapat Paripurna Selasa, (12/02).
Begitu juga dengan Wakil Ketua BK, Siswono Yudhohusodo, mengatakan hal senada. “Meskipun anak presiden, kalau dia anggota DPR sama semuanya, tidak ada yang berbeda,” tegas politisi Senior Golkar ini.
Kritik keras juga diungkapkan oleh Anggota Fraksi Partai Hanura Susaningtiyas Kertopati. Dirinya mempertanyakan status istimewa Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas soal absensi kehadirannya di DPR RI diantarkan oleh pengawalnya. ”Saya menyesalkan sikap Ibas soal absensi tersebut. Karena dalam aturan protokoler kan tidak ada seperti itu,” katanya.
WAKIL rakyat kita dinilai masih malas dan tidak serius bekerja untuk rakyat. Contoh sederhana, menurut penelitian sebuah LSM Formappi selama 2012,
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah