Walhi: Banyak Mesuji Lain di Indonesia
Selasa, 20 Desember 2011 – 20:21 WIB

Walhi: Banyak Mesuji Lain di Indonesia
Dalam banyak kasus hal inilah yang terjadi. Pemerintah memberikan hak pengelolaan pada pengusaha atas lahan yang telah digunakan lebih dulu oleh masyarakat. Akibatnya konflik kepentingan antaara masyarakat dan perusahaan tidak terhindarkan.
‘’Setelah pemberian HGU pun harusnya ada proses cek, ada proses kroscek, kenapa harus di kroscek karena disana ada klousul HGU ini bisa dibatalkan atau dicabut bila terjadi a,b,c, d,’’ tambahnya. (zul/jpnn)
JAKARTA — Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) menduga konflik pertanahan antara masyarakat dengan perusaan perkebunan seperti yang terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang