Wali Kota Eunpyeong-gu Akui Pemkab Sumedang Sebagai Teman Abadi, Cocok Bekerja Sama
Kamis, 31 Agustus 2023 – 17:14 WIB

Wali Kota Distrik Eunpyeong Seoul Korea Selatan, Ms. Kim Me-Kyung saat berkunjung ke Kabupaten Sumedang. Dok: Pemkab Sumedang.
Bupati menambahkan Kabupaten Sumedang dan Eunpyeong-gu bisa saling berkontribusi untuk meningkatkan kepentingan dan kualitas hidup warga melalui pertukaran yang praktis dan beragam berdasarkan prinsip pembangunan bersama.
"Kabupaten Sumedang dan Eunpyeong-gu memiliki hubungan timbal balik atas dasar kepercayaan dan persahabatan, memelihara hubungan kerja sama untuk memajukan dua daerah," ujar Dony.
Dalam kunjungan tersebut, berlangsung pula sesi diskusi mengenai transformasi digital dan penandatanganan Letter of Intent yang ditandatangani langsung oleh Bupati Sumedang dan Wali Kota Eunpyeong-gu.
Kemampuan yang dimiliki Kabupaten Sumedang mendapat pengakuan dari Wali Kota Distrik Eunpyeong Seoul Korea Selatan, Ms. Kim Me-Kyung.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Pemkab Sumedang Siapkan Solusi Permanen Atasi Banjir Lumpur di Dusun Bakom Cisitu
- Pemkab Sumedang Salurkan Bantuan Penanganan Banjir Cimanggung Lewat Aplikasi Si Tabah
- Bupati Sumedang Upayakan Solusi Cepat Atasi Dampak Proyek Tol Cisumdawu di Cihamerang
- Bupati Dony Luncurkan Aplikasi Berhidmat demi Permudah ASN Baca Al-Qur’an Selama Ramadan
- Pejabat Pemkab Sumedang jadi Direktur di Kementerian PKP, Wabup Fajar Ucap Syukur
- Sekda Sumedang Sebut Pajak Air Permukaan PLTA Jatigede Potensial Tingkatkan PAD