Wali Kota Jayapura Minta ASN Mematuhi Larangan Cuti Natal
Sabtu, 18 Desember 2021 – 22:30 WIB
Lebih lanjut Benhur mengaku kasus Covid-19 di Kota Jayapura sudah relatif rendah.
Menurutnya, saat ini hanya ada satu kasus.
Namun, dia berharap masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan.
Walaupun kasus Covid-19 di Kota Jayapura rendah, kata Benhur, pihaknya terus membuka gerai vaksinasi bekerja sama dengan TNI dan Polri.
"Pemkot Jayapura saat ini berupaya mencapai 70 persen cakupan vaksin dosis dua agar terbentuk herd immunity, karena hingga Jumat (17/12) baru 125.410 orang yang mendapat vaksin lengkap yakni vaksin I dan II atau 54,1 persen," jelas Benhur Tomi Mano. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Wali Kota Jayapura Benhur Tomi Mano meminta ASN di lingkungan Pemkot Jayapura mematuhi larangan cuti Natal. Ada sanksi bagi yang melanggar.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Laurenzus Kadepa, Wakil Rakyat Progresif Revolusioner yang Dirindukan Rakyat
- Oknum Komdigi Terlibat Judol, Ormas Islam Ini Singgung Akhlak dalam Perekrutan ASN
- Menteri Pendidikan Janji Gaji Guru Bakal Naik, Termasuk yang Berstatus Non-ASN
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa
- ASN Komdigi Terlibat Judi Online Sudah Teridentifikasi Lama, tetapi Budi Arie Cuek Saja