Walikota Manado Ungkap Harta Saksi
Senin, 25 Mei 2009 – 16:04 WIB

Walikota Manado Ungkap Harta Saksi
Imba bertanya lagi, “Sekarang saudara tinggal di mana?’. “Sekarang tinggal di rumah sendiri pak,” jawab Donald. Mendengar itu kerabat Imba langsung berkomentar, “Itu baru setahun jadi bendahara sudah punya rumah sendiri.”
Baca Juga:
Tak puas, Imba kembali mengejar harta mantan sesprinya itu. “Silakan saudara saksi jawab, rumah yang di Langowan dan Motoling itu punya siapa.”
Dijawab Donald, “Rumah yang di Langowan rumah orang tua saya. Kalau di Motoling rumah saya sendiri tapi itu warisan orang tua.” Tanya jawab antara keduanya itu membuat majelis hakim tersenyum simpul. (esy/JPNN)
JAKARTA - Sidang ketujuh Walikota Manado nonaktif sementara Jimmy Rimba Rogi alias Imba mulai menemui titik terang. Lima saksi yang dihadirkan masing-masing
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional