Wamen ESDM Dorong Premix Dijual Lagi
Campuran Pertamax dan Premium, Harga jual Rp 7.200,-
Jumat, 06 April 2012 – 06:36 WIB
JAKARTA - Wacana untuk merilis kembali produk premix memang belum final. Di tengah beragam kontroversi, Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Widjajono Partowidagdo kukuh dengan gagasannya itu. Selama ini sebenarnya banyak pengguna kendaraan yang sudah mempraktekkan cara tersebut. Mereka memilih untuk mencampur premium dan pertamax untuk mendapatkan hasil yang baik.
Menurutnya, premix menjadi salah satu opsi terbaik untuk menyikapi penggunaan BBM dalam jangka pendek."Isu yang berkembang itu salah. Premix ini sebenarnya untuk pengguna mobil yang tidak mewah," ucapnya di Surabaya Kamis (5/4).
Baca Juga:
Soal harga, Widjajono beranggapan usulan masuk akal. "Simpel saja, harga setengah liter pertamax dan harga setengah liter premium jika ditambahkan jadinya Rp 7.200," paparnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Wacana untuk merilis kembali produk premix memang belum final. Di tengah beragam kontroversi, Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral
BERITA TERKAIT
- Guru Besar IPB Sebut Rencana Peluasan Kawasan Sawit jadi Ide Positif
- Great Eastern Life Indonesia & OCBC Luncurkan Produk Baru dengan Kepastian Imbal Hasil
- Tumbuh Positif, Penerimaan Bea Cukai hingga Akhir 2024 Capai Rp 300,2 Triliun
- Ekspansi Berlanjut, Propan Raya Resmikan Inspiration Center ke-25
- LRT Jabodebek Gelar Apel Peringatan Bulan K3 Nasional 2025
- Mantap, Parfum Asal Indonesia Tembus ke Pasar Negeri Sakura