Wamena Rusuh, Ketua MPR Ingatkan Ada Kekuatan Lain yang Bermain
Senin, 23 September 2019 – 19:34 WIB

Suasana saat terjadi demo anarkis di Wamena, Ibu Kota Kabupaten Jayawijaya, Papua, Senin. (ANTARA/HO)
“Apalagi sekarang tentu ada kekuatan-kekuatan lain, walaupun tentu kita tidak menyalahkan itu tetapi itu tidak bisa dipungkiri. Kan akan ada Sidang Umum PBB kan,” katanya.
Karena itu, Zulkifli menyatakan semuanya mesti bersatu. Dia menegaskan seluruh aparat, rakyat, bupati, tokoh masyarakat, dan seluruh masyarakat Indonesia harus memahami Papua.
“Saya kira karena akan ada sidang (PBB), tidak bisa dipungkiri. Kan banyak video-videonya yang kami dapati. Banyak orang yang bikin provokasi,” ungkap Zulkifli. (boy/jpnn)
Aksi demo warga di Wamena berlangsung ricuh menyusul unjuk rasa beberapa pekan lalu.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar
- Wawali Iswar Apresiasi Gerakan Pangan Murah Serentak se-Jateng Digelar di Kota Semarang
- Fraksi PAN DPR Bagikan 3.000 Paket Sembako, Warga dan Ojol Terima Manfaat
- Polisi Tangkap Pedagang Ayam Gelonggongan, Zulhas Membantah
- Prabowo Bentuk 70 Ribu Koperasi Desa, Anggarannya dari Sini