Wamendes Dorong Perangkat dan Pendamping Desa Proaktif Lawan Corona
Kamis, 19 Maret 2020 – 18:54 WIB
Budi Arie mengajak masyarakat tetap tenang tapi waspada terhadap penyebaran corona. Kepedulian sosial jangan sampai hilang oleh sikap individualistis untuk terhindar dari virus corona.
Dia justru meyakinkan bahwa kebersamaan akan menjadi perekat di masyarakat untuk bersama-sama mengatasi persoalan coronacorona.(ikl/jpnn)
Wamendes mengatakan bahwa perangkat desa dan kelurahan adalah ujung tombak sosialisasi dan mobilisasi masyarakat dalam melawan corona.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Dorong Kolaborasi Pemda dan Pemdes untuk Kemajuan Desa Mandiri
- Gali Potensi Lokal, Mendes PDT Yandri Susanto Keliling Desa di Banten
- Program TEKAD Kemendes PDTT Mendongkrak Status Desa di Indonesia Timur
- Kemendesa PDTT Menggelar FGD untuk Mengakselerasi Pencapaian Desa Mandiri
- Pertamina Hadirkan Inovasi DEB dalam Acara Gelar Teknologi Tepat Guna Nusantara di Lombok
- Kembangkan Ekonomi Wilayah Transmigrasi, Pertamina Dapat Apresiasi dari Kemendes PDTT