Wamentan Sidak Pasar di Manokwari Menjelang Nataru, Minta Pemda Jaga Harga Pangan
Sabtu, 02 Desember 2023 – 17:14 WIB
"Misalnya cabai lokal Manokwari itu bagus, harga eceran juga relatif stabil. Kalau belum swasembada, jangan kirim ke luar dulu," ujar Wamentan Harvick.
Dia meminta pemerintah daerah provinsi maupun kabupaten lebih berfokus pada masalah kesejahteraan, daya tahan pangan, dan daya beli masyarakat.
"Kami lihat Manokwari bersemangat sekali. Ini menunjukkan intensitas kegiatan-kegiatan berjalan," ucapnya. (jpnn)
Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi melakukan sidak di Pasar Wosi Kabupaten Manokwari, Papua Barat, Sabtu (2/12).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Cek Lembaga Penyalur BBM & LPG di Seluruh Wilayah
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Paket SNAP! AirAsia MOVE Bikin Libur Natal Makin Menyenangkan dan Lebih Murah
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- ASDP Maksimalkan Layanan Penyeberangan Jawa-Bali untuk Menyambut Natal dan Tahun Baru
- Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru