Wan Abud Meninggal, Ini Profil dan Perjalanan Kariernya

Wan Abud Meninggal, Ini Profil dan Perjalanan Kariernya
Wan Abud alias Fuad Alkhar. Foto: Parkit Film/MVP Classic Video/YouTube

jpnn.com, JAKARTA - Komedian legendaris Fuad Alkhar alias Wan Abud meninggal dunia pada Jumat (18/6).

Kabar duka itu pertama kali beredar melalui pesan singkat WhatsApp di kalangan awak media.

"Innalillahi Wainnailaihi Rojiun. Kembali kehilangan komedian dan turut belasungkawa atas wafatnya almarhum Wan Abud (Fuad Alkhar) Umur 62 tahun," tulis pesan tersebut.

Saat ini, jenazah Wan Abud berada di rumah duka yang berlokasi di kawasan Beji Timur, Depok.

Berikut perjalanan karier Wan Abud yang dirangkum dari berbagai sumber:

Puncak Karier

Pesohor kelahiran 10 Januari 1959 itu berada di puncak karier pada era 90-an. Kala itu, dia ikut berperan dalam film Catatan Si Boy.

Dia makin dikenal setelah bermain dalam sinetron Putri Duyung season 1 dan 2 bersama Ayu Azhari. 

Jargon Ente Bahlul

Pria berarah Betawi itu juga kerap tampil di film-film Warkop DKI bersama Dono, Kasino dan Indro.

Berikut perjalanan karier Wan Abud di dunia hiburan tanah air yang dirangkum dari berbagai sumber:

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News