Wanita Emas tak Didukung Partai Gurem
Sabtu, 24 Maret 2012 – 12:03 WIB

Wanita Emas tak Didukung Partai Gurem
Lagipula, sambung Syarif, koalisi parpol non parlemen hanya bisa memiliki kuota 5 persen. Sehingga tidak bisa mengusung pasangan calon. “Masalah di (Hasnaeni) dipilih atau tidak, bukan kami yang menentukan. Semuanya tergantung koalisi parpol yang ada di DPRD. Bahkan tak ada aliran dana dari Hasnaeni ke kami,” tandasnya.
Baca Juga:
Menanggapi adanya laporan Hasnaeni kepada kepolisian, Syarif dan para pimpinan koalisi siap memberikan keterangan kepada polisi. Ia juga menyerahkan sepenuhnya ke tangan para penegak hukum terkait laporan ini.
Sementara itu, Ketua Kelompok Kerja Pencalonan KPU DKI, Jamaludin Faisal Hasyim mengatakan, keberadaan Hasnaeni tidak ada hubungannya dengan status dukungan parpol non parlemen kepada salah satu pasangan. Sebab 23 parpol dimaksud untuk menambah dukungan, sebagai koalisi yang memperoleh suara sah pada Pemilu 2009. “Ya tidak bisa, dia (Hasnaeni) tidak ada hubungannya,” tukasnya. (rul)
GAGAL maju sebagai calon gubernur DKI di Pilkada 2012, Hasnaeni Mischa mulai berulah. Wanita yang mulai akrab dengan julukan ‘Wanita Emas’
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina