Wanita Harap Waspada, Maniak Celana Dalam Bergentayangan
Senin, 28 Agustus 2017 – 18:16 WIB
jpnn.com, BONTANG - Para wanita di Bontang harus lebih waspada karena maniak celana dalam bergentayangan.
Beberapa waktu lalu, warga menemukan puluhan bra dan celana dalam yang berserakan.
Semua pakaian dalam itu terbungkus kantong plastik gula pasir.
Masing-masing plastik diberi nama perempuan dan daerah yang diduga lokasi pencurian pakaian dalam tersebut.
Awak Bontang Post berhasil mengungkap penemuan tak wajar itu, Minggu (27/8).
Lokasinya berada di Deep Well Nw- VIIB Petrosea Jalan Raya Paku Aji, Bontang Baru, Bontang Utara.
Di tempat itu ada puluhan bra dan celana dalam yang masih laik pakai.
“Kami baru lihat ini, Pak. Kami saja dapat info dari bapak (wartawan),” ungkap salah satu petugas keamanan yang enggan namanya ditulis.
Para wanita di Bontang harus lebih waspada karena maniak celana dalam bergentayangan.
BERITA TERKAIT
- HUT ke-47 Tahun, Pupuk Kaltim Salurkan Bantuan Rp15,3 Miliar untuk Warga Bontang
- AHY Serahkan SK kepada Jagoan Demokrat di Kutim & Bontang, Irwan: Mari Berjuang
- TNI AL Bersama Tim SAR Gabungan Mengevakuasi Korban Tenggelam
- Kapal Terbalik di Bontang, 9 Nelayan Hilang
- Cholid Wolbachia
- Irwan Apresiasi Peluncuran Aplikasi LIBAT untuk Layanan Kepelabuhan di Bontang