Wanita Muda Tenteng Kresek, Ada Kaki Nongol, Ternyata Bayi

Tak berselang lama, Jf melihat pelaku turun dari motor dan menenteng sebuah kantong plastik hitam sebelum akhirnya dibuang ke sungai.
"Waktu itu saya lihat wanita itu bawa kresek hitam dan langsung membuangnya ke sungai itu," ujar Jf.
Nah, saat akan dibuang itulah, menurut penuturan Jf, ia melihat telapak kaki bayi keluar dari kantong plastik.
Sontak Jf pun berteriak berusaha untuk mencegah aksi pelaku dan meminta tolong kepada warga sekitar.
Sayang, mengetahui tindakannya diketahui oleh orang lain, pelaku buru-buru pergi dan memutar motornya kembali menuju ke arah Jalan Ahmad Yani, Gunung Sari.
"Pas saya lihat ada telapak kaki bayi muncul dalam kresek yang dibuang wanita muda itu, saya langsung teriak tapi pelaku justru langsung pergi naik motor," kata Jf. (soh/beb/jos/jpnn
BONTANG - Warga Kelurahan Api-Api, Bontang dibuat heboh oleh kabar dugaan pembuangan bayi di Jembatan Merah Bontang, Jalan Ahmad Yani, Kamis (17/11).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Lepas Ratusan Pemudik Balik ke Perantauan, Ahmad Luthfi: ke Depan Akan Ditingkatkan Lagi
- Kapan Jadwal Tes PPPK Tahap 2? Ini Keterangan Pejabat Terkait
- Belasan Kendaran Mogok Karena Pertalite Tercampur Air di SPBU Trucuk Klaten
- Gubernur Pramono Panggil Kepala Disdik, Bahas Dana KJP yang Belum Cair
- Main Alkohol Bareng Teman, Bocah 12 Tahun Terbakar
- Hilang 5 Hari di Sungai, Ibu Ini Ditemukan Selamat