Wanita yang Dianiaya Oknum Polwan Brigadir IR Baru Dicari Paminal Setelah Kasusnya Viral
Minggu, 25 September 2022 – 09:17 WIB
"Malam itu laporan umum saja dulu, karena sudah viral baru orang Paminal cari saya, karena (informasi) sudah sampai ke atasannya," beber Ririn.
Dugaan penganiayaan terhadap Riri terjadi karena Brigadir IR dan keluarganya tidak merestui hubungan korban dengan R.
Riri mengaku hubungan asmaranya dengan R yang merupakan anggota Polda Riau sudah berlangsung selama tiga tahun.
Kasus penganiayaan oleh Brigadir IR terhadap Riri kini sedang diproses oleh Ditreskrimum dan Propam Polda Riau. (mcr36/jpnn)
Laporan Riri Aprilia Kartin yang dianiaya oknum Polwan Brigadir IR baru direspons Paminal Propam Polda Riau setelah kasusnya viral. Begini pengakuan korban.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Polda Riau dan TNI Sebar 1.615 Personel Demi Kelancaran Pilkada 2024
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini